Nabi musa

Nabi musa merupakan nabi yang berasal dari bani israil karena beliau adalah keturunan dari nabi ya’kub . Nabi Musa juga merupakan rosul ulul azmi. Beliau termasuk nabi yang mendapatkan ujian yang sangat berat ,meskipun demikian beliau tetap sabar menghadapi dan menasehaati fir’aun dan pengikutnya. Dua tantangan berat nabi musa adalah menghadapi fir’aun dan kaumnya sendiri yang sangat membangkang.ketika beliau pergi ke bukit selma beberapa hari untuk menerima wahyu ,sebagian pengikutnya yang dipimpin oleh samiri malah menyimpang dengan menyembahpatung mas anak sapi . harun saudara nabi Musa yang diberi amanah mengganti peran nabi Musa ,tidak sanggup menghalangi bahkan hampir dibunuh. Namun demikian nabi Musa pernah mendapatkan pelajaran berharga tentang sabar saat belajar kepada nabi Khindir.

Nabi musa

Nabi musa itu seorang Nabi yang menantang Fir'aun dan memberantas kemusrikan kemusyrikan,Nabi musa diangkat oleh fir'aun sebagai anak angkatnya karena beliau ditemukan dilaut yang sengaja di sembunyikan dari pembunuhan berantai melalui kapal"an yang berlayar dilaut dan akhirnya ditemukan oleh istri fir'aun dan akhirnyapun Nabi Musa diangkat menjadi anak angkatnya, sebenarnya tanda-tanda kenabian beliau itu udah tampak dari lahir,dan fir'aun juga tau keistimewaannya,kemudian fir'aun menguji Nabi musa dengan memberi pilihan antara susu dan api ,sebenarnya Nabi musa itu tau mana yang api dan mana yang susu,dan beliau juga ingin memilih susu,akan tetapi Allah swt itu kuasa,dan menyuruh malaikat untuk menyelewengkan Nabi Musa untuk memilih api ,lalu apipun dimakannya. karna jika Nabi musa itu meminum  susu,niscaya Nabi Musa akan turut di bunuh. semakin menginjak dewasa dan Nabi Musa pun diangkat oleh Allah menjadi Nabi dan rosul yang mempunyai tugas untuk memberantas kemusyrikan dan mendakwahkan islam serta melawan fir'aun  yang mengaku-ngaku mnjadi tuhan.
Mu'jizat Nabi Musa yaitu tongkat dan fungsi tongkat itu diantaranya untuk melawan kafir dan fir'aun,juga bisa membelah laut yang menenggelamkan fir'aun dan pengikutnya,
begitulah cerita singkat tentang Nabi Musa apabila ada kekeliruan mohon coment ya,karna saya juga manusia biasa.

Popular Posts

Follow Me