Tips melatih nada tinggi

Tips melatih nada tinggi pada vocal kita,hakikatnya didunia ini tidak ada yang instan. Kualitas suara pun tidak ada yang instan semuanya itu harus melewati proses diantaranya berusaha dan berdo’a. Kenapa judika bisa mempunya suara yang tinggi dan membahana? Bahkan suara beliau bisa mencapai 4 oktaf dalam tangga lagu? 
Tips melatih nada tinggi

sebenarnya itu bakat,tapi bakat kalau tidak diasah dengan cara yang benar dan secara rutin ,semua itu tidak akan muncul dan tidak akan wujud.waktu yang tepat untuk digunakan latihan mencapai nada tinggi yaitu habis bangun tidur pagi,karena  disaat tenggorokan kita belum ada pemanasan dan belum ada gerak sama sekali,itu bisa sangat membantu dan kualitas kita yang sebenarnya yaitu suara kita ketika bangun tidur, meskipun agak serak gitu. Kita lantunkan huruf vocal dari yang nada rendah a a a a a a a a a a a a a... sampai batas nafas kita,kemudian i i i i ,,, kemudian u u u u .... e e e e .. . lalu o o o o o .... dengan susunan nada 1 2 3 4 5 6 7 1 naik naik lagi sampai batas yang mampu, sebentar-sebentar saja tidak apa apa,asalkan continew dan ikhtiar dengan sungguh-sungguh. Jikalau suara kalian udah terasa panas dan rasanya capek bisa istirahat dulu,besok dilanjutkan lagi. Dengan catatan tidak usah terlalu memaksakan diri dan harus dengan kondisi yang rileks.itu saja yang bisa saya paparkan semoga bisa bermanfaat bgi kita semuanya khususnya bagi yang mempunyai suara yang sangat merdu.

Popular Posts

Follow Me